
Sejarah Perjanjian Linggarjati dan Apa Isi Perundingannya – Perundingan linggarjati adalah salah satu perundingan yang terjadi antara pihak pemerintah Indonesia bersama dengan Belanda yang dimediasi oleh pihak Inggris. Adapun hasil perundingan yang terjadi di awal-awal masa kemerdekaan tersebut memiliki hasil kesepakatan yang disebut sebagai perjanjian linggarjati. Linggarjati atau linggajati itu sendiri adalah suatu desa yang secara geografis […]