
Tanam Paksa – Sistem Tanam Paksa, inilah sistem dengan rangkaian aturan-aturan kepada petani, aslinya disebut Cultuurstelsel yang dilaksanakan pertama kali oleh Gubernur Jenderal Johannes van den Bosch tahun 1830. Sistem ini merupakan peraturan yang mewajibkan setiap desa menyisihkan sebagian tanahnya (20%) untuk pelaksanaannya ditanami komoditi ekspor, khususnya kopi, tebu, dan tarum. Hasil tanaman dari dilaksanakannya tanam […]