
Dalam pengembangan sumber daya manusia atau (SDM) adalah sesuatu yang teramat penting sebab pengembangan SDM menjadi faktor utama yang menjadi penentu dalam efektifitas dan efisiensi sebuah organisasi, perusahaan atau instansi untuk dapat mencapai tujuan bahkan dari pada individu itu sendiri. Itulah mengapa dalam perekrutan di sebuah organisasi, perusahaan dan instansi selalu mengutamakan sumber daya manusia […]